Pemkot dan Forkopimda Bekasi Siap Fasilitasi Penyampaian Aspirasi Warga

Senin, 1 September 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JOGJAOKE.COM, Kota Bekasi – Pada apel pagi ASN di Plaza Pemkot Bekasi, Senin (1/9/2025), seluruh peserta apel kompak menggunakan pakaian putih. Sementara itu, Wali Kota Bekasi Tri Adhianto bersama Wakil Wali Kota Bekasi, Abdul Harris Bobihoe tetap konsisten mengenakan seragam dinas sebagai atribut resmi pejabat publik.

Wali Kota Tri Adhianto menegaskan, seragam dinas merupakan simbol tanggung jawab dan pengendali dalam menjalankan peran sebagai pimpinan daerah.
“Saya dan pak Wakil akan tetap gunakan pakaian Dinas, Kami ingin memberi pesan bahwa pemerintah tetap hadir dengan penuh keseriusan dalam melayani masyarakat. Seragam dinas ini adalah bentuk komitmen untuk menjaga keamanan, kenyamanan, dan pelayanan publik agar berjalan optimal,” ujarnya.

Tri juga menyinggung situasi hari ini di mana ada rencana penyampaian aspirasi masyarakat di Kota Bekasi.

Menurutnya, Pemkot bersama Forkopimda siap menyambut masyarakat dengan sikap terbuka.

“Mereka datang ke rumah rakyat. Gedung DPRD dibangun dari pajak yang dibayarkan masyarakat. Sudah sepatutnya kami menerima mereka sebagaimana tamu yang datang dengan penuh penghormatan,” tegas Tri.(*)

Berita Terkait

Penempatan Pejabat di BUMD Telah Sesuai Permendagri 37 Tahun 2018
Penyertaan Modal BUMD Pemkot Bekasi 2024 Diatur dalam Dua Perda
Kolaborasi Pemkot Bekasi dan Yayasan Bersinar Wujudkan Rumah Layak untuk Warga Tidak Mampu
Tri Adhianto Ajak Warga Biasakan Bawa Tumbler dan Kelola Sampah dari Rumah
Wawali Bekasi: MBG Berperan Strategis dalam Menunjang Semangat Belajar Anak
Wakil Wali Kota Bekasi Tegaskan Pendidikan Karakter Jadi Modal Sosial Hadapi Tantangan Global dan Sosial
Kehangatan CFD Bekasi: Pemerintah dan Anak Down Syndrome Bernyanyi Bersama
TP PKK Kota Bekasi Dukung Sinergi Lintas Daerah dalam Penguatan Peran Perempuan

Berita Terkait

Senin, 6 Oktober 2025 - 13:35 WIB

Penempatan Pejabat di BUMD Telah Sesuai Permendagri 37 Tahun 2018

Senin, 6 Oktober 2025 - 13:27 WIB

Penyertaan Modal BUMD Pemkot Bekasi 2024 Diatur dalam Dua Perda

Minggu, 5 Oktober 2025 - 20:41 WIB

Kolaborasi Pemkot Bekasi dan Yayasan Bersinar Wujudkan Rumah Layak untuk Warga Tidak Mampu

Minggu, 5 Oktober 2025 - 20:39 WIB

Tri Adhianto Ajak Warga Biasakan Bawa Tumbler dan Kelola Sampah dari Rumah

Minggu, 5 Oktober 2025 - 20:27 WIB

Wawali Bekasi: MBG Berperan Strategis dalam Menunjang Semangat Belajar Anak

Berita Terbaru